Pages

Sunday, May 1, 2011

Flowgraph, cyclometris complexity and independent path


Biasanya untuk menguji sebuah sebuah sistem banyak metode yang dapat digunakan, misalnya whitebox
Sebagai alternatif pengembangan white box testing, saya akan mencoba menggunakan metode Basis Path Testing yang berguna untuk :
1. Mengukur kompleksitas logic dari desain prosedur dan menggunakannya sekaligus sebagai pedoman untuk mendapatkan konsisten dari jalur aplikasi.
2.  Pengujian yang dilakukan dijamin menggunakan statement dalam program minimal satu kali selama pengujian.
3. Menghitung cyclometris complexity sebagai ukuran kognitif untuk   menentukan jumlah independent path sebagai jalur yang perlu diuji.
    sebagai contoh dapat dilihat pada gambar sebuah contoh flowgraph dari master penginputan data user

ket :
lingkaran  : Node
panah      : Edge
Ri         : regionalnya


sebenarnya flowgraph itu sendiri terbentuk dari flowchart yang kita buat.
1.      Mulai
2.      Tampilkan Form Master User
3.      Masukkan User Id Password
4.      Data Disimpan? Jika Y ke Node 5, jika T ke Node 2
5.      Data User disimpan
6.      Tampilkan Data User
7.      Ubah, Hapus,batal? Jida Y ke Node 8, Jika T ke Node 2
8.      Ubah,hapus,batal
9.      Keluar? Jika Y ke Node 10, jika T kembali ke Node 2
10.  Selesai
Perhitungan Cyclomatic Complexity dari Flowgraph di atas memiliki Region = 3
1.      Menghitung Cyclomatic Complexity dari Edge dan Node
Diketahui             :    E  = 12
                                 N = 10
Penyelesaian        :    V (G) = (12 - 10) + 2
                                 V (G) = 4
Jadi jumlah path dari flowgraph di atas sebanyak 3 path
2.      Menghitung Cyclomatic Complexity.
Diketahui             :    P = 3
Penyelesaian        :    V (G) = P + 1 = 3 + 1
                                 V (G) = 4

3.      Independent Path pada flowgraph di atas adalah :
1.      Path 1 = 1-2-3-4-5-6-7-8-9-10
2.      Path 2 = 1-2-3-4-2-…
3.      Path 3 = 1-2-3-4-5-6-7-2-…
4.   Path 4 = 1-2-3-4-5-6-7-8-9-2-..


mungkin itu sedikit dari apa yang saya pahami dari beberapa bab 5 skripsi yang berhubungan dengan IT yang pernah saya baca.kalo ada kesalahan silahkan diberi komentar..
---------------------------------------------------------------
salam berbagi

3 comments: